rakyat dari daratan Asia bermukim di kepulauan Jepang sekitar tahun 7000 SM. Penduduk aslinya mungkin adalah bangsa Ainu, sekitar 15.000 orang masih hidup di jepang. orang jepang pertama hidup dengan berburu dan mencari ikan. Pertanian dimuali sekitar tahun 1000 sampai dengan 500 SM, ketika orang Jepang mulai menanam padi, ketrampilan yang dipelajari oleh orang Cina.
Mereka juga mulai membuat peralatan logam dan barang tembikar menggunakan roda pembuat tembikar. tempat tembikar pertama kali ditemukan di tokyo dipakai untuk memberikan nama periode sejarah ini – Yayoi.
petani yayoi menggali parit untuk mengairi sawah mereka. mereka membangun rumah dan lumbung dari jerami di atas tiang untuk menyimpan beras mereka. Petani hidup bersama dalam desa, dan setiap desa dipimpin oleh seorang kepala yang sering disebut dengan seorang dukun atau tukang sihir. Dukun perempuan Jepang adalah tokoh yang amat berkuasa.
catatan fakta : Selama periode Yayoi, jenazah sering dikubur di dalam kuburan batu.